Perang Saudara Rusia: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
revert
Cenya95 (bicara | kontrib)
k referensi Perang_Saudara_Rusia
Baris 110:
 
'''Perang saudara Rusia''' adalah perang saudara yang terjadi dari tahun [[1918]] sampai tahun [[1922]] antara beberapa kelompok dan negara di [[Rusia]]. Pertempuran utama terjadi antara dua kelompok besar, yaitu Pemerintah Uni Soviet yang baru dengan [[Tentara Merah]] dan Kelompok Nasionalis Rusia dengan [[Tentara Putih]]. Tentara Merah adalah cabang angkatan bersenjata Uni Soviet yang dibentuk mengikuti Revolusi Oktober tahun 1917. Tentara Putih yang disokong oleh beberapa negara sekutu, seperti [[Amerika Serikat]], [[Inggris]], [[Perancis]], [[Polandia]], [[Italia]], [[Jepang]] dan beberapa negara lainnya melawan pemerintah Rusia yang baru dibawah kendali [[Bolshevik]]. Beberapa negara bagian juga memberontak menentang pemerintahan komunis Uni Soviet. Akhirnya, Uni Soviet berhasil memenangkan perang ini dan semakin memperkuat kedudukannya atas daerah-daerah eks Kekaisaran Rusia.
 
== Referensi ==
{{reflist}}
 
== Daftar pustaka ==
* T.N. Dupuy, ''The Encyclopedia of Military History'' (many editions) Harper & Row Publishers.
* ''DK Atlas of World History'', 1999, Dorling Kindersley Publishing.
* G.F. Krivosheev, ''Soviet Casualties and Combat Losses in the Twentieth Century'', pp. 7
{{reflist}}
 
== Pranala luar ==
Baris 137 ⟶ 140:
 
{{militer-stub}}
G.F. Krivosheev, ''Soviet Casualties and Combat Losses in the Twentieth Century'', pp. 7