Seishirō Itagaki: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Jfkjaya (bicara | kontrib)
←Membuat halaman berisi '{{Infobox military person |name=Seishirō Itagaki |native_name=板垣 征四郎 |native_name_lang=jpn |birth_date= {{birth date|df=y|1885|01|21}} |death_date= {{Death...'
 
Jfkjaya (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 33:
}}
 
{{nihongo|'''Seishirō Itagaki'''|板垣 征四郎|Itagaki Seishirō|extra=21 January 1885 – 23 December 1948}} adalah seorang Jenderal [[Angkatan Darat Kekaisaran Jepang]] yang menjabat sebagai Menteri Perang pada saat [[Perang Dunia II]]. Ia didakwa sebagai penjahat perang dan dieksekusi pada [[1948]].
 
== Riwayat Hidup ==
Seishirō Itagaki dilahirkan di kota [[Morioka]], [[Prefektur Iwate]] dalam sebuah keluarga [[samurai]] yang sebelumnya melayani klan [[Nanbu]] dari [[Morioka]]. Ia lulus dari [[Akademi Militer Angkatan Darat Kekaisaran Jepang]] pada [[1904]] dan ikut bertempur dalam [[Perang Rusia-Jepang]] pada [[1904]] hingga [[1905]].
 
Pada [[1924]] hingga [[1926]], ia ditugaskan sebagai atase militer di Kedutaan Besar Jepang di [[Cina]]. Ketika ia kembali ke Jepang, ia menjabat beberapa posisi di Staf Umum Angkatan Darat Jepang, dan dilanjutkan menjabat sebagai komanda Brigade Infanteri ke-33 IJA di Cina. Brigadenya merupakan bagian dari Divisi ke-10 IJA dari tahun 1927 - 1928. Tak lama kemudian ia dipindahkan tugaskan mengkomandani Resimen Infanteri ke-33 IJA di [[Cina]] dibawah naungann [[tentaraTentara Kwantung]] pada [[1928]] - [[1929]]. Pada [[1931]], ia diangkat sebagai Kepala seksi Inteligen [[Tentara Kwantung]]. Ia membantu perencanaan [[Insiden Mukden]] pada [[1931]]. Kemudaian ia menjadi penasehat militer untuk Manchukuo dari tahun [[1932]] - [[1934]]. Ia menjadi Wakil Kepala Staf Angkatan Darat Kwantung dari [[1934]], dan Kepala Staf pada tahun [[1936]].
 
Pada [[1937]] hingga [[1938]], ia ditugaskan sebagai komandan Divisi ke-5 IJA di Cina selama awal dari [[Perang Tiongkok-Jepang Kedua]]. Divisinya memegang peranan utama dalam [[Pertempuran Beiping-Tianjin]], [[Operasi Chahar]], dan [[Pertempuran Taiyuan]]. Namun, dalam [[Pertempuran Xuzhou]] pasukannya dipukul mundur selama [[Pertempuran Taierzhuang]] di daerah [[Linyi]] yang mencegah mereka datang memberikan bantuan kepada Divisi ke-10 pimpinan [[Rensuke Isogai]].
Baris 49:
 
== Pengadilan Militer ==
Setelah perang berakhir, ia ditahan oleh otoritas SCAP dan didakwa sebagai atas kejahatan perang, terutama berhubungan dengan invasi Jepang di Manchuria, peran sertanya melawan sekutu saat menjabat Menteri Perang dan dugaan perlakuan tidak manusiawi terhadap tawanan perang selama masa jabatannya sebagai komandan pasukan Jepang di [[Asia Tenggara]]. Dia dinyatakan bersalah atas tuduhan 1, 27, 29, 31, 32, 35, 36 dan 54. Kemudian ia dihukum mati pada tahun [[1948]] oleh [[Pengadilan Militer Internasional untuk Timur Jauh]]. Ia dihukum gantung pada [[23 Desember]] [[1948]] di Penjara [[Sugamo]] di [[Tokyo]].
 
== Referensi ==