Kuku: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k menambahkan Kategori:Kuku menggunakan HotCat
KeisyaJulita (bicara | kontrib)
Perbaikan kesalahan pengetikan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 19:
|DorlandsSuf =
}}
'''Kuku''' adalah bagian [[tubuh]] binatangmanusia yang terdapat atau tumbuh di ujung jari. Kuku tumbuh dari [[sel]] mirip gel lembut yang mati, mengeras, dan kemudian terbentuk saat mulai tumbuh dari ujung jari. [[Kulit ari]] pada pangkal kuku berfungsi melindungi dari kotoran. Fungsi utama kuku adalah melindungi ujung jari yang lembut dan penuh urat saraf, serta mempertinggi daya sentuh. Kuku adalah bagian dari tulang bukan protein.
 
Pada kulit di bawah kuku terdapat banyak [[pembuluh kapiler]] yang memiliki suplai [[darah]] kuat sehingga menimbulkan warna kemerah-merahan. Seperti [[tulang]] dan [[gigi]], kuku merupakan bagian terkeras dari tubuh karena kandungan [[air]]nya sangat sedikit.