Jatiasih, Bekasi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler
Baris 16:
 
== Pembagian wilayah ==
Wilayah [[kecamatan]] '''Jatiasih''' terbagi atas 6 [[kelurahan]], 52 [[RW]] dan 601 [[RT]] dengan luas 2.324,921 ha (termasuk luas bekas area pertambangan [[pasir]] 990,45 ha dan area pertambangan [[batu|batu kali]] 860,0 ha) dan dihuni sekitar 169.289 jiwa dengan pertumbuhan penduduk 3,8 % per tahun (menurut Data wilayah [[Kota Bekasi|Kotamadya Bekasi]] pada tahun [[2004]]).
 
Daerah ini memiliki tingkat pertumbuhan penduduk per tahun yang tinggi setelah [[Pondok Gede, Bekasi|Kecamatan Pondok Gede]], [[Jatisampurna, Bekasi|Kecamatan Jatisampurna]] dan [[Bekasi Selatan, Bekasi|Kecamatan Bekasi Selatan]].