Spanyol: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot: Penggantian teks otomatis (-di Abad +pada Abad, -di abad +pada abad, -Di abad +Pada abad, -Di Abad +Pada Abad)
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot: Penggantian teks otomatis (-diantara +di antara , -Diantara +Di antara)
Baris 100:
Ekonomi [[kapitalisme|kapitalis]] Spanyol berada pada posisi [[Daftar negara menurut GDP (PPP)|ke-14 terbesar di dunia]] dan [[Daftar negara berdaulat di Eropa menurut GDP (nominal)|ke-5 terbesar]] di [[Uni Eropa]].
 
Pemerintahan terpusat dari mantan perdana menteri [[José María Aznar]] sukses dalam membuat negara ini meluncurkan mata uang bersama [[euro]] tahun 1999. [[Pengangguran di Spanyol|Pengangguran]] berada pada angka 7,6% bulan Oktober 2006, tingkat yang rendah apabila dibandingkan dengan negara-negara tetangganya. Titik kelemahannya adalah [[inflasi tinggi]],<ref>{{cite web|url=http://www.oecdobserver.org/news/fullstory.php/aid/1592/Spain%92s_economy_.html|title=Spain's Economy: Closing the Gap|publisher=[[OECD]] Observer|date=May 2005|accessdate=15 August 2008}}</ref> [[ekonomi bawah tanah]] besar,<ref>{{cite web|url=http://www.frontpagemag.com/Articles/Read.aspx?GUID=3E2579A7-6002-4048-97BB-46679C5D8A88|title=Going Underground: America's Shadow Economy|publisher=FrontPage magazine|date=January 2005|accessdate=15 August 2008}}{{Dead link|date=January 2014}}</ref> dan sistem pendidikan yang paling buruk diantaradi antara negara-negara maju, menurut laporan OECD.<ref>{{cite web|url=http://www.oecd.org/dataoecd/51/21/37392840.pdf|title=OECD report for 2006|format=PDF|accessdate=9 August 2008|publisher=OECD}}</ref>
 
Sejak tahun 1990-an, beberapa perusahaan asal Spanyol memperoleh status multinasional. Mereka mengembangkan ke pasar Amerika Latin yang dekat secara kultur. Spanyol merupakan investor asing terbesar kedua di kawasan itu setelah Amerika Serikat. Di Asia, perusahaan-perusahaan Spanyol mencari pasar di Tiongkok dan India.<ref name=Economist2009bet>{{Cite news