Waraqah bin Naufal: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Hanamanteo (bicara | kontrib)
k Membatalkan 1 suntingan oleh 118.99.92.142 (pembicaraan): Dia tidak menduga-duga dari Injil. (TW)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
= '''Waraqah bin Naufal''' ({{lang-ar|'''ورقه بن نوفل'''}}) adalah sepupu [[Khadijah]] istri [[Muhammad]], salah satu orang yang pertama kali memeluk [[Islam]]. Nama lengkapnya adalah ''Waraqah bin Nawfal bin Assad bin Abd al-Uzza bin Qusayy Al-Qurashi''. =
 
Waraqah adalah seorang yang beragama [[Nasrani]] yang tinggal di [[Mekkah]]. Dia mengetahui tentang kenabian Muhammad dari [[Injil]]. Ketika dia dibacakan tentang [[Surah Al-'Alaq]], ia mengetahui bahwa Muhammad seorang nabi.