Pengawabekuan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Bebasnama (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
k Membatalkan 3 suntingan by Bebasnama (bicara) (TW)
Tag: Pembatalan
Baris 2:
{{unreferenced|date = Januari 2008}}
 
'''Pengawabekuan''' atau '''pengawaibunan'''<ref>{{Kamus|ibun}}</ref> (disebut juga sebagai '''penghilangan beku''' atau '''penghilangan bunga es'''; {{lang-en|defrosting}}) adalah proses [[pencairan]] suatu benda atau menyebabkan suhu perangkat di atas [[titik beku]] untuk menghilangkan es.
 
Prosedur pengawabekuan umumnya dilakukan secara berkala pada [[kulkas|lemari pendingin]] dan [[pembeku]] untuk menjaga efisiensi pengoperasiannya. Seiring berjalannya waktu, ketika pintu pada kulkas dan pembeku dibuka dan ditutup, itu akan memungkinkan udara baru atau [[uap air]] dari udara mengembun pada elemen pendingin di dalam kabinet.
Baris 15:
* [[Pencairan]]
 
== Rujukan ==
{{reflist}}
{{teknologi-stub}}
[[Kategori:Teknologi pendinginan]]
 
 
{{teknologi-stub}}