Dragon Ball Z: Dead Zone: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k →‎Pranala luar: pembersihan kosmetika dasar
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 1:
'''''Dragon Ball Z: Dead Zone''''' '''(ドラゴンボールZ オラの悟飯を返せッ!!, Doragon Bōru Zetto: Ora no Gohan o Kaese!!; lit. "Dragon Ball Z: Kembalikan Gohanku!!")''' adalah [[Daftar Film Tuturan Dragon Ball|film tuturan Dragon Ball]] ke-4 dan yang pertama dalam seri [[Dragon Ball Z]]. Dirilis antara episode 11 dan 12 dengan tayang perdananya pada [[Toei Cartoon Festival]] 1989 (bersama dengan 3 film lainnya mulai dari ''Akuma-kun, Himitsu no Akko-chan'' dan ''seri Mobile Cop Jiban''). Dirilis pada 1989 oleh [[Toei Animation]], judul aslinya adalah '''Dragon Ball Z: The Movie''' selama perilisan teaterikalnya. Kemudian [[Dubbing|disulih suarakan]] ke dalam [[bahasa Inggris]] oleh perusahaan Kanada [[Ocean Productions|Ocean Group]] pada 1997 untuk perusahaan Amerika [[FUNimation Entertainment]], judulnya diganti jadi "'''Dead Zone'''". Lalu disulih suarakan ulang oleh [[FUNimation Entertainment|FUNimation]] sendiri di 2005.
== Sinopsis ==
Film ini bercerita tentang [[Garlic Jr]], yang ingin membalaskan dendam ayahnya yang ingin menjadi penjaga bumi namun gagal karena dewa terdahulu lebih memilih [[dewa Kami]] sebagai penerusnya dan dirinya sendiri yang ingin menjadi penguasa dunia. Dengan tujuan memenuhi seluruh keinginannya, anak buahnya menculik anak [[Goku]] ([[Gohan]]) untuk mendapatkan [[7 Dragon Ball|Dragon Ball]] yang ia bawa. [[Garlic Jr]] kemudian memanggil [[Shenron]]/[[Shen Long]] menggunakan [[7 Dragon Ball|Dragon Ball]] dan meminta kehidupan yang abadi. [[Goku]] harus bergabung (dengan terpaksa) dengan rivalnya [[Piccolo|Piccolo Jr]] dengan tujuan menyelamatkan dunia. Dengan bantuan [[Piccolo]] lalu kemudian [[Krillin]], [[Goku]] sanggup mengalahkan anak buah Garlic Jr dan menyelamatkan [[Gohan]].