Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Pineapplethen (bicara | kontrib)
→‎Asal dan tujuan: Hal tersebut bukanlah pengubahan, ‘melainkan’ hanya terjemahan, seperti di UUD 1945 yang berbahasa Inggris Allah hanya tertulis “God”, dan bukan “Allah” dalam arti Islam
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 293:
 
=== Asal dan tujuan ===
Berkaca dari penyimpangan-penyimpangan UUD 1945 yang terjadi pada masa Demokrasi Terpimpin dan Orde Baru, salah satu tuntutan demonstrasi penuntut [[Sejarah Indonesia (1998–sekarang)|reformasi]] adalah dilakukannya perubahan (amendemen) terhadap UUD 1945. Alasan-alasan terbesar UUD 1945 diamendemen, yaitu karena pasal-pasal dalam UUD 1945 asli yang jumlahnya terlalu sedikit dan mudah menimbulkan [[Tafsir|multitafsir]]. Sementara itu, tujuan dari perubahan-perubahan UUD 1945 tersebut sebagian besar berupa penyempurnaan atas aturan-aturan dasar seperti tatanan negara, kedaulatan rakyat, [[hak asasi manusia]], [[Pemisahan kekuasaan|pembagian kekuasaan]], eksistensi negara [[demokrasi]] dan [[negara hukum]], serta hal-hal lain yang sesuai dengan perkembangan aspirasi dan kebutuhan bangsa. Perubahan UUD 1945 dilakukan dengan beberapa syarat, di antaranya adalah Pembukaan UUD 1945 tidak boleh berubah, bentuk negara tetap dalam bentuk [[negara kesatuan]], serta sistem pemerintahan tetap dalam bentuk [[sistem presidensial]]. Kata "Allah" dalam Pembukaan UUD 45 masih dimungkinkan untuk diamandemen menjadi "Tuhan", sesuai perjanjian usulan yang diterima oleh [[Sukarno]] dan kelompok kebangsaan dari perwakilan [[Bali]], [[I Gusti Ketut Pudja]], namun hal ini belum dilakukan pada masa amandemen Konstitusi tahun 1999-2002.<ref>{{Cite web|last=Hosen|first=Nadirsyah|date=2002-05-29|title=Harga Mati Pembukaan UUD 1945|url=http://media.isnet.org/kmi/isnet/Nadirsyah/mukadimah.html|access-date=2022-10-5|website=Media ISNET|language=id}}</ref><ref>{{Cite web|last=Pambudi|first=Wahyu|date=2017-01-06|title=SAKRALISASI PEMBUKAAN UUD 1945|url=https://journal.uny.ac.id/index.php/istoria/article/view/19401|access-date=2022-10-05|website=ISTORIA JURNAL PENDIDIKAN DAN SEJARAH|language=id}}</ref>
 
=== Ketentuan perubahan ===