Ronny F. Sompie: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Joseph SVT (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 47:
[[Inspektur Jenderal Polisi|Irjen. Pol.]] ([[Purnawirawan|Purn.]]) [[Doktor|Dr.]] '''Ronny Franky Sompie''', [[Sarjana Hukum|S.H.]], [[Magister|M.H.]] ({{lahirmati|[[Manado]], [[Sulawesi Utara]]|17|9|1961}}) adalah seorang tokoh polri yang alih status menjadi PNS dan sejak 10 Agustus 2015 sampai 29 Januari 2020 mengemban amanat sebagai Direktur Jenderal Imigrasi Kementerian Hukum dan HAM. Sebelumnya semasa aktif sebagai polisi ia pernah menjabat sebagai Kapolda Bali pengganti Irjen Pol. [[Albertus Julius Benny Mokalu|Benny Mokalu]] dan Kepala Divisi Humas Mabes Polri. Lulusan Akademi Kepolisian tahun 1984 ini berpengalaman dalam bidang reserse. Ia resmi lolos butuh dengan alih status dari anggota Polri menjadi Pegawai Negeri Sipil (PNS) pada tahun 2015.<ref>https://m.liputan6.com/news/read/2290480/ronny-sompie-saya-sudah-alih-status-dari-polisi-jadi-pns</ref>
Hal tersebut terjadi setelah dia ditunjuk oleh Menteri Hukum dan HAM [[Yasonna Laoly]] sebagai Direktur Jenderal Imigrasi Kementerian Hukum dan HAM. Atas jasanya sebagai Direktur Jenderal Imigrasi ini, beliau dianugerahi [[Bintang Jasa|Bintang Jasa Utama]] pada 13 Agustus 2019 oleh Presiden [[Joko Widodo]].<ref>{{Cite web|date=2019-08-15|title=Presiden Jokowi Anugerahkan Tanda Kehormatan bagi 29 Tokoh|url=https://www.presidenri.go.id/siaran-pers/presiden-jokowi-anugerahkan-tanda-kehormatan-bagi-29-tokoh/|website=Presiden RI|language=id-ID|access-date=2021-11-29}}</ref>
 
Ia dicopot dari jabat Dirjen Imigrasi atas kekeliruan informasi perihal keberadaan politikus Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) yang jadi buronan KPK, [[Harun Masiku]].<ref>{{Cite web|date=2020-01-28|title=Ronny F Sompie Dicopot dari Dirjen Imigrasi, Kini Jadi Analis Keimigrasian|url=https://www-inews-id.cdn.ampproject.org/v/s/www.inews.id/amp/news/nasional/ronny-f-sompie-dicopot-dari-dirjen-imigrasi-kini-jadi-analis-keimigrasian?amp_js_v=a6&amp_gsa=1&usqp=mq331AQKKAFQArABIIACAw%3D%3D#|website=Presiden RI|language=id-ID|access-date=2022-03-19}}</ref>
 
== Riwayat jabatan ==