Penyuntikan

metode memasukkan sebuah cairan ke dalam tubuh
(Dialihkan dari Injeksi)

Penyuntikan atau injeksi adalah tindakan memasukkan sebuah cairan, khususnya obat, ke tubuh seseorang memakai sebuah jarum (biasanya jarum suntik) dan alat suntik.[1] 95% penyuntikan ditujukan untuk pengobatan, 3% untuk imunisasi, dan sisanya untuk keperluan lainnya, seperti transfusi darah.[2][3][4]

Sudut-sudut penyuntikan jarum untuk 4 jenis penyuntikan.

Referensi

sunting
  1. ^ "injection". Cambridge dictionary. Diakses tanggal 2017-07-30.
  2. ^ "Injection safety". Health Topics A to Z. World Health Organization. Diakses tanggal 2011-05-09.
  3. ^ Fadli, Rizal. "Injeksi". Diakses tanggal 2022-19-06 19 Juni 2022.
  4. ^ Overview of Common U.S. Mortgage Types. CRC Press. 2002-09-27. hlm. 111–148. ISBN 978-0-429-24577-0.

Pranala luar

sunting