Halo (film 1996)

film India oleh Santosh Sivan

Halo adalah sebuah film India 1996 yang disutradarai oleh Santosh Sivan. Film tersebut berkisah tentang Sasha (Benaf Dadachandji), yang sedang mencari anak anjingnya yang hilang di Mumbai dan berbagai orang yang ia temui.[1]

Halo
SutradaraSantosh Sivan
ProduserChildren's Film Society, India
Ditulis olehSantosh Sivan Sanjay Chhel
PemeranBenaf Dadachandji, Bulang Raja, Viju Khote, Mukesh Rishi, Tinnu Anand
Penata musikRanjit Barot
SinematograferSantosh Sivan
PenyuntingKanika Myer, Bhara J.
Tanggal rilis
7 Februari 1996
Durasi92 menit
NegaraIndia

Referensi

sunting
  1. ^ Verma, Suparn (1997-04-04). "I want to make films only I can make". Rediff On The Net. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-04-08. Diakses tanggal 2020-02-16. 

Pranala luar

sunting