Halle Berry

pemeran perempuan asal Amerika Serikat

Halle Maria Berry (lahir 14 Agustus 1966) merupakan seorang aktris, mantan model dan ratu kecantikan berkebangsaan Amerika Serikat. Dia meraih penghargaan Emmy dan Golden Globe awards dan meraih penghargaan Academy Award pada tahun 2002 dalam film Monster's Ball.

Halle Berry
Halle Berry di San Diego Comic-Con tahun 2017
LahirMaria Halle Berry
14 Agustus 1966 (umur 58)
Cleveland, Ohio, USA
PekerjaanAktris
Tahun aktif1989 - sekarang
Tinggi165 cm (5 ft 5 in)
Suami/istriDavid Justice
(1992–1997)
Eric Benét
(2001–2005)
PasanganGabriel Aubry
(2005–sekarang) 1 anak
Situs webhttp://www.hallewood.com/
IMDB: nm0000932 Allocine: 19062 Rottentomatoes: celebrity/halle_berry Allmovie: p5863 175874 Metacritic: person/halle-berry TV.com: people/halle-berry
Facebook: HalleBerry X: halleberry Instagram: halleberry Spotify: 1fdR2isBimQ5cVk5ipizML Last fm: Halle+Berry Musicbrainz: 33016160-dbe0-40e9-8ffd-20718e3589f9 Discogs: 4116761 Modifica els identificadors a Wikidata

Berry masuk dalam jajaran artis papan atas Amerika dan salah satu aktris dengan bayaran tertinggi di Hollywood.

Berry merupakan artis berdarah Afro-Amerika (ayah) dan Kaukasian (ibu). Saat remaja Berry pernah menjadi juara kedua dalam kontes kecantikan terbesar di Amerika, Miss USA pada tahun 1986.

Berry berpacaran dengan Gabriel Aubry, seorang model asal Kanada berdarah Prancis. Pada tanggal 16 Maret 2008 Berry melahirkan putri pertama mereka, Nahla Ariela Aubry.

Filmografi

sunting
Tahun Judul Peran Keterangan
1991 Jungle Fever Vivian
Strictly Business Natalie
Last Boy Scout, TheThe Last Boy Scout Cory
1992 Boomerang Angela Lewis
1993 Father Hood Kathleen Mercer
The Program Autumn Haley
1994 Flintstones, TheThe Flintstones Sharon Stone[1]
1995 Losing Isaiah Khaila Richards
1996 Executive Decision Jean
Race the Sun Miss Sandra Beecher
Rich Man's Wife, TheThe Rich Man's Wife Josie Potenza
1997 B*A*P*S Nisi
1998 Bulworth Nina
Why Do Fools Fall in Love Zola Taylor
2000 X-Men Ororo Munroe / Storm
2001 Swordfish Ginger Knowles
Monster's Ball Leticia Musgrove
2002 Die Another Day Giacinta "Jinx" Johnson
2003 X2 Ororo Munroe / Storm
Gothika Miranda Grey
2004 Catwoman Patience Phillips / Catwoman
2005 Robots Cappy Suara
2006 X-Men: The Last Stand Ororo Munroe / Storm
2007 Perfect Stranger Rowena Price
Things We Lost in the Fire Audrey Burke
2010 Frankie & Alice Frankie / Alice
2011 New Year's Eve Nurse Aimee
2012 Dark Tide Kate Mathieson
Cloud Atlas Jocasta Ayrs / Luisa Rey / Ovid /
Meronym / Native Woman /
Indian Party Guest
2013 Movie 43 Emily Segmen: "Truth or Dare"
The Call Jordan Turner
2014 X-Men: Days of Future Past Ororo Munroe / Storm
2016 Kevin Hart: What Now? Dirinya sendiri
2017 Kidnap Karla Dyson Juga menjadi produser
Kingsman: The Golden Circle Ginger Ale
Kings Millie Dunbar
2019 John Wick: Chapter 3 – Parabellum Sofia
2020 Bruised Jackie Justice Pasca produksi; juga menjadi sutradara dan produser

Televisi

sunting
Tahun Judul Peran Keterangan
1989 Living Dolls Emily Franklin 12 episode
1991 Amen Claire Episode: "Unforgettable"
Different World, AA Different World Jaclyn Episode: "Love, Hillman-Style"
They Came from Outer Space Rene Episode: "Hair Today, Gone Tomorrow"
Knots Landing Debbie Porter 6 episode
1993 Alex Haley's Queen Queen Serial mini
1995 Solomon & Sheba Nikhaule / Queen Sheba Film
1996 Martin Dirinya sendiri Episode: "Where the Party At"
1998 The Wedding Shelby Coles Serial mini
Frasier Betsy (suara) Episode: "Room Service"
1999 Introducing Dorothy Dandridge Dorothy Dandridge Film
2005 Their Eyes Were Watching God Janie Crawford Film
2011 The Simpsons Dirinya sendiri (suara) Episode: "Angry Dad: The Movie"
2014–15 Extant Molly Woods Peran utama (26 episode)
2017 Drop the Mic Dirinya sendiri Winner; episode: "Halle Berry vs. James Corden / Anthony Anderson vs. Usher"
2019 Boomerang Produser eksekutif

Referensi

sunting
  1. ^ "Berry: Ripe for success" Diarsipkan 2009-02-26 di Wayback Machine., BBC News, March 25, 2002; accessed February 19, 2007.

Pranala luar

sunting