Frederick Russell Burnham

Frederick Russell Burnham DSO (11 Mei 1861 – 1 September 1947) adalah seorang tokoh kepanduan dan penjelajah dunia Amerika. Ia dikenal untuk jasanya di Perusahaan Afrika Selatan Britania, kemudian Tentara Britania di kolonial Afrika, dan untuk pengajaran kerajinan kayu kepada Robert Baden-Powell, menjadi salah satu inspirasi pembangunan Gerakan Kepanduan internasional.

Frederick Russell Burnham
Gambar Burnham yang diambil pada 1901. Ia mengenakan seragam Tentara Britania-nya, with major insignia, Distinguished Service Order Cross, Medali Afrika Selatan Britania, dan Queens South Africa Medal.
Mayor Burnham dengan seragam Tentara Britania-nya pada 1901
Julukan
  • Raja Kepanduan[1]
  • Ia yang melihat dalam kegelapan[2]
Lahir(1861-05-11)11 Mei 1861
Tivoli, Minnesota (teritorial India Sioux; dekat Mankato, Minnesota)
Meninggal1 September 1947(1947-09-01) (umur 86)
Santa Barbara, California
DikebumikanThree Rivers, California
(36°25′18″N 118°54′17″W / 36.42180°N 118.90470°W / 36.42180; -118.90470)
Pengabdianwarga A.S.; kepanduan untuk Perusahaan Afrika Selatan Britania dan Tentara Britania di Afrika bagian selatan
Lama dinas
  • 1893–97
  • 1900–01
PangkatMayor [3][4]
KomandanKetua Kepanduan dibawah Lord Roberts
Perang/pertempuran
Penghargaan
Pasangan
  • Blanche Blick (m. 1884–1939; kematiannya)
  • Ilo Willits (m. 1943–47; kematiannya)
Hubungan
Pekerjaan lainKurir, penjelajah India, penambang emas, oil man, penerbang AS, Bapak gerakan Kepanduan internasional, Penghargaan Desan Presiden Roosevelt (Arizona) Boy Scouts of America

Kehidupan awal

sunting
 
Burnham di Teritorial Arizona pada tahun 1881

Burnham lahir pada tanggal 11 Mei 1861 di reservasi Indian Sioux di Minnesota, dari keluarga misionaris yang tinggal dekat kota perintis kecil Tivoli (sekarang tidak ada), sekitar 20 mil (32 km) dari Mankato.[5]

Daftar pustaka

sunting
  • — (1926). Scouting on Two Continents. Garden City, New York: Doubleday. ISBN 978-1-879356-31-3. 
  • — (1927). "The Remarks of Major Frederick R. Burnham". Historical Society of Southern California. 13 (4): 334–352. doi:10.2307/41168823. 
  • —; Banning, William; Banning, George Hugh (1930). "Foreword". Six Horses. New York: Century. OCLC 1744707. 
  • — (1930). "The howl for cheap Mexican labor". Dalam Grant, Madison; Charles Stewart, Davison. The Alien in Our Midst; Or, "Selling Our Birthright for a Mess of Pottage"; the Written Views of a Number of Americans (Present and Former) on Immigration and Its Results. New York: Galton Publishing. hlm. 44–48. OCLC 3040493. 
  • — (1931). "Scouting Against the Apache". Dalam West, James E. The Boy Scout's Book of True Adventure: their own story of famous exploits and adventures told by honorary scouts. New York: Putman. OCLC 8484128. 
  • — (1933). "Taps for the Great Selous". Dalam Grinnell, George Bird; Roosevelt, Kermit; Cross, W. Redmond; Gray, Prentiss N. Hunting Trails on Three Continents; a Book of the Boone and Crockett Club. New York: The Derrydale Press. OCLC 1624738. 
  • — (July 1938). "Madison Grant (Eulogy)". Boone and Crockett Club. Boone and Crockett Club: 29–31. ISSN 1048-3586. 
  • — (1944). Taking Chances. Los Angeles, California: Haynes. ISBN 978-1-879356-32-0. 
  • — (November 1945). "The Fire that shall Never Die". Boy's Life. Boy Scouts of America: 7, 35. ISSN 0006-8608. 

Catatan

sunting

Catatan kaki

Catatan kutipan

  1. ^ Davis 1906, hlm. 192.
  2. ^ West 1932, hlm. 49.
  3. ^ Illustrated London News 1902, hlm. 44.
  4. ^ The Times 1926, hlm. 10.
  5. ^ Burnham 1926, hlm. 1–2.

Referensi

sunting

Pranala luar

sunting