Francis McDonald
pemeran laki-laki asal Amerika Serikat (1891-1968)
Francis McDonald (22 Agustus 1891 – 18 September 1968) adalah seorang pemeran asal Amerika Serikat. Ia berkarir selama 52 tahun.
Francis McDonald | |
---|---|
Lahir | Bowling Green, Kentucky, Amerika Serikat | 22 Agustus 1891
Meninggal | 18 September 1968 Hollywood, California, Amerika Serikat | (umur 77)
Makam | Valhalla Memorial Park Cemetery, Hollywood Utara, California |
Pekerjaan | Pemeran |
Tahun aktif | 1913–1965 |
Suami/istri | Bella Roscoe (m. ?–?) Irene Mary Schuck (m. ?–?) |
|
Kehidupan awal
suntingLahir di Bowling Green, Kentucky, McDonald adalah putra dari pasangan John Francis McDonald dan Catherine Ashlue McDonald. Ia menuntut ilmu dit St. Xavier High School, Cincinnati, Ohio.[1]
Referensi
sunting- ^ Katchmer, George A. (2002). A Biographical Dictionary of Silent Film Western Actors and Actresses (dalam bahasa Inggris). McFarland. hlm. 245. ISBN 9780786446933. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-07-25. Diakses tanggal 22 February 2017.
Pranala luar
suntingWikimedia Commons memiliki media mengenai Francis McDonald.
- Karya oleh/tentang Francis McDonald di Internet Archive (pencarian dioptimalkan untuk situs non-Beta)
- Francis McDonald di IMDb (dalam bahasa Inggris)
- Francis McDonald di Internet Broadway Database
- (Inggris) Francis McDonald di Find a Grave