Festival Film Malaysia

Festival Film Malaysia merupakan acara penghargaan bagi industri film Malaysia. Festival film ini diadakan untuk menghargai dan menilai mutu kerja film sepanjang tahun. Acara ini juga membantu pembuat film untuk berusaha dan menambahkan mutu kerja mereka. Festival ini menggalakkan pembuat film untuk menghasilkan sebuah film yang baik dan bermutu selain memaparkan ciri khas budaya Malaysia.

Festival ini turut menghargai pembuat film terdahulu sebagai mengenang jasa mereka yang sejak dulu telah bekerja dalam industri ini. Permulaan festival ini pada 13 April 1980 sehingga sekarang, festival ini telah menghargai ramai karyawan film Malaysia. Festival Film Malaysia ke-22 telah diadakan pada Agustus 2009.

Anugerah yang dipertandingkan

sunting

Antara anugerah yang dipertandingkan dalam festival ini:

Anugerah Perdana

sunting

13 anugerah dipertandingkan:

  • Film Terbaik
  • Pengarah Terbaik
  • Pemeran Laki-Laki Terbaik
  • Pemeran Wanita Terbaik
  • Skenario Terbaik
  • Cerita Asal Terbaik
  • Sinematografi Terbaik
  • Penyuntingan Terbaik
  • Kualitas Musik Terbaik
  • Dokumentasi Terbaik
  • Film Pendek Terbaik
  • Film Digital Terbaik
  • Film Animasi Terbaik

Anugerah Cipta

sunting

12 anugerah dipertandingkan:

  • Pemeran Pembantu Laki-Laki Terbaik
  • Pemeran Pembantu Wanita Terbaik
  • Penataan Seni Terbaik
  • Penataan Suara Terbaik
  • Pemeran Anak-Anak Terbaik
  • Pemeran Harapan Laki-Laki
  • Pemeran Harapan Wanita
  • Lagu Tema Asal Terbaik
  • Penataan Kostum/Busana Terbaik
  • Poster Terbaik
  • Film Komedi Terbaik
  • Film Digital Terbaik
  • Film Animasi Terbaik

Acara yang Telah Berlangsung

sunting

Berikut merupakan daftar singkat para pemenang Festival Film Malaysia yang lalu:

  • Film Terbaik-
  • Sutradara Terbaik-A.R. Badul(Oh Fatimah)
  • Pemeran Laki-Laki Terbaik-A.R.Badul(Oh Fatimah)
  • Pemeran Wanita Terbaik-Raja Noor Baizura(Oh Fatimah)
  • Skenario Terbaik-