Eli Cohen (pemeran)

Eli Cohen (Ibrani: אלי כהן; lahir 18 Desember 1940) adalah seorang pemeran dan sutradara asal Israel. Pada 1989, filmnya Summer of Aviya memenangkan Penghargaan Silver Bear dari Festival Film Internasional Berlin ke-39.[1] Enam tahun kemudian, filmnya Under the Domim Tree ditayangkan dalam sesi Un Certain Regard di Festival Film Cannes 1995.[2]

Eli Cohen
Cohen (kanan) pentas di panggung pada 1973
Lahir18 Desember 1940 (umur 82)
Hadera, Mandat Palestina (kini Israel)
PekerjaanPemeran, sutradara
Tahun aktif1967–2003

Filmografi pilihan sunting

Sutradara
Pemeran

Referensi sunting

  1. ^ "Berlinale: 1989 Prize Winners". berlinale.de. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-10-15. Diakses tanggal 12 March 2011. 
  2. ^ "Festival de Cannes: Under the Domim Tree". festival-cannes.com. Diakses tanggal 6 September 2009. 

Pranala luar sunting


Templat:Israel-actor-stub