Desa Huaxi
desa di Tiongkok
Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini. Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala. Tag ini diberikan pada Oktober 2022. |
Desa Huaxi (Hanzi sederhana: 华西新市村; Hanzi tradisional: 華西新市村; Pinyin: Huáxī xīnshì cūn), yang terletak di timur pusat kota Jiangyin, di Provinsi Jiangsu, diklaim merupakan desa terkaya di Tiongkok.[1] Huaxi menyebut dirinya sendiri sebagai model desa sosialis.
Huaxi
华西新市村 | |
---|---|
Desa | |
Koordinat: 31°49′37″N 120°25′52″E / 31.826907°N 120.431176°E | |
Negara | Republik Rakyat Tiongkok |
Provinsi | Jiangsu |
Kota tingkat prefektur | Wuxi |
Kota tingkat kabupaten | Jiangyin |
Kota | Huashi |
Zona waktu | UTC+8 (Waktu Standar Tiongkok) |
Referensi
sunting- ^ "The Secrets of China's Richest Village". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-05-30. Diakses tanggal 2019-06-08.