Demam Pappataci (juga dikenal sebagai demam Phlebotomus, demam lalat pasirfever dan demam tiga hari) adalah sebuah infeksi yang disebabkan oleh tiga serotipe Phlebovirus. Demam tersebut muncul di wilayah subtropis Hemisfer Timur. Nama demam pappataci berasal dari kata Italia untuk lalat pasir.[1]

Demam Pappataci
Persebaran demam pappataci menurut serotipe: T, Toscana, S, Sisilia; N, Napoli
Informasi umum
SpesialisasiPenyakit menular Sunting ini di Wikidata

Referensi

sunting
  1. ^ Encyclopædia Britannica. "Pappataci fever". Diakses tanggal 2009-07-03. 

Pranala luar

sunting
Klasifikasi