Danau Maggiore
Danau di Italia dan Swiss
Danau Maggiore merupakan sebuah danau yang terletak di Italia dan Swiss. Danau ini merupakan danau terbesar kedua di Italia dan terbesar di Swiss. Terletak di tengah antara Danau Orta dan Danau Lugano, Danau Maggiore memanjang sekitar 65 kilometer (40 mil) antara Locarno dan Arona.
Lago Maggiore Verbano Danau Maggiore | |
---|---|
![]() | |
![]() | |
Lokasi | Lombardia dan Piemonte, Italia Ticino, Swiss |
Koordinat | 46°11′N 8°50′E / 46.183°N 8.833°EKoordinat: 46°11′N 8°50′E / 46.183°N 8.833°E |
Aliran masuk utama | Ticino, Maggia, Toce, Tresa |
Aliran keluar utama | Ticino |
Daerah pengumpulan air | 6,599 km² |
Terletak di negara | Italia, Swiss |
Panjang maks. | 64.37 km / 34¾ naut. mi |
Lebar maksimal | 10 km |
Area permukaan | 212.5 km² |
Kedalaman rata-rata | 177.4 m |
Kedalaman maks. | 372 m |
Volume air | 37 km³ |
Masa tinggal | 4 tahun |
Ketinggian permukaan | 193 m |
Kepulauan | Kepulauan Brissago, Kepulauan Borromea |
Permukiman | Locarno, Luino, Verbania, Arona |
Kota dan desa di danauSunting
Swiss, Kanton Ticino | Italia, Region Piemonte Provinsi Verbano-Cusio-Ossola dan Provinsi Novara |
Italia, Region Lombardia Provinsi Varese |
---|---|---|
Pranala luarSunting
Wikimedia Commons memiliki media mengenai Lake Maggiore. |
Wikinews bahasa Inggris memberitakan: 'Monster' fish killed in Swiss lake after biting swimmers |
- CIPAIS Commissione Internazionale per la Protezione delle Acque Italo-Svizzere (Italia) limnologic reports on the Lake Maggiore and Lake Lugano
- 360° information Lake Maggiore
- Information about the lake
- Official website of Ascona-Locarno Tourism
Artikel bertopik Eropa ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya. |