Cui Jian

penyanyi asal Republik Rakyat Tiongkok


Cui Jian (Hanzi: 崔健; Pinyin: Cuī Jiàn, [tsʰwéɪ tɕjɛ̂n]; lahir 2 Agustus 1961) adalah seorang penyanyi, penulis lagu, pemain terompet dan gitaris Tiongkok yang berbasis di Beijing. Juga disebut "Cui Tua" (Hanzi: 老崔; Pinyin: lǎo Cuī), ia mempionirkan musik rock Tiongkok. Karena kekhasannya, Cui Jian sering disebut "Bapak Rock Tiongkok".[1]

Cui Jian
Cui Jian dalam Festival Rock Hohaiyan di Taiwan, 2007
Lahir2 Agustus 1961 (umur 62)
Beijing, Tiongkok
PekerjaanPenyanyi, penulis lagu, musisi
Tahun aktif1984–kini
Karier musik
Nama lainOld Cui (Hanzi: 老崔; Pinyin: Lǎo Cuī)
AsalTiongkok
GenreRock, punk rock, rap rock, electropunk
InstrumenVokal, gitar, gitar listrik, terompet
LabelBeijing East-West
Situs webwww.cuijian.com
Cui Jian
Josŏn-gŭl
최건
Hanja
崔健
Alih AksaraChoe Geon
McCune–ReischauerCh'oe Kŏn

Referensi sunting

  1. ^ Gunde, Richard. [2002] (2002) Culture and Customs of China. Greenwood Press. ISBN 0-313-30876-4

Pranala luar sunting

Wawancara sunting