Chaos de Montpellier-le-Vieux
Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini. Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala. Tag ini diberikan pada Oktober 2022. |
Chaos de Montpellier-le-Vieux adalah kompleks formasi batuan seluas 120-hektare (297-ekar) di tepi selatan Causse Noir, di atas Gorges de la Dourbie, timur laut Millau, komune La Roque-Sainte-Marguerite, Aveyron, Prancis. Formasi batuan tersebut sebagian besar tersusun dari dolomit.
-
Pemandangan dari le Douminial
-
Arc de triomphe du chaos de Montpellier-le-Vieux
-
Le Douminial, titik tertinggi di kompleks formasi batuan ini
Pranala luar
sunting44°08′13″N 3°12′10″E / 44.13694°N 3.20278°E