Amiya Chakravarty (sutradara)

Amiya Chakravarty (bahasa Bengali: অমিয় চক্রবর্তী; 30 November 1912 – 6 Maret 1957) adalah seorang sutradara film, penulis naskah dan produser India Bengali, yang merupakan sutradara film terkemuka di perfilman Hindi pada 1940-an dan 1950-an.[1][2] Ia dikenal atas film-film seperti Daag (1952), Patita (1953), dan Seema (1955) yang membuatnya meraih Penghargaan Filmfare ke-4 untuk Cerita Terbaik.[3][4]

Amiya Chakravarty
অমিয় চক্রবর্তী
Lahir(1912-11-30)30 November 1912
Bogra, Bengal, India Britania
Meninggal6 Maret 1957(1957-03-06) (umur 44)
Bombay, Maharashtra, India
KebangsaanIndian Britania (1912–1947)
India (1947–1957)
Pekerjaansutradara film, penulis naskah dan produser
IMDB: nm0149810 Allmovie: p376305 Edit nilai pada Wikidata

Referensi

sunting
  1. ^ Khalid Mohamed (16 Feb 2013). "The forgotten director of Bengal". Deccan Chronicle. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-12-16. Diakses tanggal 2013-11-16. 
  2. ^ Gulazāra; Govind Nihalani; Saibal Chatterjee (2003). Encyclopaedia of Hindi Cinema. Popular Prakashan. hlm. 667–. ISBN 978-81-7991-066-5. 
  3. ^ Monojit Lahiri (27 Jun 2012). "Does Bollywood need another Satyajit Ray?". CNN-IBN. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-08-29. Diakses tanggal 2013-11-16. 
  4. ^ Suresh Kohli (6 July 2012). "Patita (1953)". The Hindu. Diakses tanggal 2013-11-16. 

Pranala luar

sunting