Ali Sardar Jafri (29 November 1913 – 1 Agustus 2000[1]) adalah seorang penulis Urdu dari India. Ia juga merupakan seorang penyair, kritikus dan pembuat lirik film.

Biografi sunting

Kehidupan awal dan pendidikan sunting

Ali Sardar Jafri lahir dalam sebuah keluarga aristokratik di Balrampur, Uttar Pradesh, di mana ia menjalani tahun-tahun formatifnya.[2]

Pengaruh-pengaruh awalnya adalah Josh Malihabadi, Jigar Moradabadi dan Firaq Gorakhpuri. Pada 1933, ia masuk Universitas Muslim Aligarh di mana ia memegang ideologi Komunis pada pada 1936 ia keluar dari Universitas tersebut untuk 'alasan politik'. Namun, ia lulus pada 1938 dari Kolese Zakir Husain (Kolese Delhi), Universitas Delhi, tetapi pembelajaran pasca-kelulusannya di Universitas Lucknow berakhir setelah ia ditangkap pada 1940–41 karena menulis puisi-puisi anti-Perang, dan karena ikut dalam aktivitas politik yang diselenggarakan oleh Kongres Nasional India sebagai Sekretaris Serikat Pelajar di universitas tersebut.[3]

Referensi sunting

  1. ^ Ali Sardar Jafri Memorium Annual of Urdu Studies, October 2000
  2. ^ Obituary www.rediff.com, August 2000.
  3. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama front

Pranala luar sunting

"Ali Sardar Jafri Ba Hasiyat Nasr-Nigar" by Dr. Kapil Sharma