Alberto Belsué
Alberto Belsué (lahir 2 Maret 1968) merupakan seorang mantan pemain sepak bola Spanyol yang berposisi sebagai bek kanan. Terakhir kali, ia bermain untuk Iraklis. Ia juga pernah bermain untuk tim nasional Spanyol.
Informasi pribadi | |||
---|---|---|---|
Nama lengkap | Alberto Belsué Arias | ||
Tanggal lahir | 2 Maret 1968 | ||
Tempat lahir | Zaragoza, Spanyol | ||
Tinggi | 1,71 m (5 ft 7+1⁄2 in) | ||
Posisi bermain | Bek kanan | ||
Karier junior | |||
1983 – 1986 | Casablanca | ||
Karier senior* | |||
Tahun | Tim | Tampil (Gol) | |
1986 – 1988 1988 – 1998 1998 – 1999 1999 – 2000 2000 – 2001 |
Andorra CF Real Zaragoza Deportivo Alavés Numancia Iraklis |
276 (7) 22 (0) 20 (0) 7 (0) ? (?) | |
Tim nasional | |||
1994 – 1996 |
Spanyol Aragon |
2 (0) 17 (0) | |
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik |
Karier
suntingKlub
suntingAlberto bermain di beberapa klub, yakni: Andorra CF, Real Zaragoza, Deportivo Alavés, Numancia, dan terakhir untuk Iraklis
Internasional
suntingAlberto telah bermain 17 kali selama 2 tahun kariernya bersama tim nasional Spanyol tanpa mampu mencetak gol. Ia juga bermain untuk tim otonomi Aragon.
Pranala luar
sunting- (Inggris) Entri pada Situs BDFutbol.com
- (Spanyol) Profil Diarsipkan 2012-04-19 di Wayback Machine. pada Situs Futbol Sportec