69 (posisi seksual)
Oral Bersamaan
Wikipedia tidak disensor. Gambar atau rincian yang terdapat dalam artikel ini mungkin bersifat grafis atau tidak pantas demi memastikan kualitas artikel dan liputan lengkap tentang pokok bahasannya. Untuk informasi selengkapnya lihat halaman Wikipedia penyangkalan isi dan opsi untuk tidak melihat gambar. Baca juga: nasihat untuk orang tua. |
Posisi seks 69 adalah di mana mulut dua orang terletak di dekat alat kelamin masing-masing, melakukan. Orang yang melakukan posisi ini berbentuk seperti 6 dan 9. Posisi ini dapat melibatkan kombinasi jenis kelamin apa pun.
ReferensiSunting
Wikimedia Commons memiliki media mengenai 69 (sex position). |