38 North adalah sebuah situs web yang ditujukan untuk analisis tentang Korea Utara.[1] Namanya merujuk kepada 38 derajat lintang utara yang membuat semenanjung Korea antara 1945 sampai permulaan Perang Korea pada 1950 terbagi menjadi Korea Selatan dan Utara. Para kontributor terkenalnya meliputi ilmuwan nuklir Sigfried Hecker,[2] mantan kepala biro Associated Press cabang Pyongyang Jean H. Lee,[3] pakar keamanan siber James Andrew Lewis,[4] dan pendiri North Korea Tech Martyn Williams.[5]

38 North
URLwww.38north.org
Eponim38 derajat lintang utara Edit nilai pada Wikidata
TipeAnalisis tentang Korea Utara
Bersifat komersial?Tidak
PendaftaranTidak
Subjek utamaKorea Utara Edit nilai pada Wikidata
BahasaInggris
PemilikThe Stimson Center
Berdiri sejak2010 Edit nilai pada Wikidata
NegaraAmerika Serikat Edit nilai pada Wikidata
StatusAktif
Twitter: 38northnk Edit nilai pada Wikidata

Catatan

sunting

Referensi

sunting
  1. ^ "How badly are sanctions hurting North Korea's Kim Jong Un?". The Economist. Jul 26, 2018. Diakses tanggal August 1, 2018. 
  2. ^ "What to Make of North Korea's Latest Nuclear Test? | 38 North: Informed Analysis of North Korea". 38north.org (dalam bahasa Inggris). 2016-09-12. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-01-25. Diakses tanggal 2017-02-17. 
  3. ^ "North Korea's Expanding Foreign Press Corps | 38 North: Informed Analysis of North Korea". 38north.org (dalam bahasa Inggris). 2016-02-12. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-03-12. Diakses tanggal 2017-02-17. 
  4. ^ "James A. Lewis | 38 North: Informed Analysis of North Korea". 38north.org (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-02-18. Diakses tanggal 2017-02-17. 
  5. ^ "Martyn Williams | 38 North: Informed Analysis of North Korea". 38north.org (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-02-18. Diakses tanggal 2017-02-17. 

Pranala luar

sunting