Tenmusu

hidangan makanan khas Jepang

Tenmusu, juga dieja sebagai ten-musu,[1] adalah hidangan dalam hidangan Jepang yang terdiri dari sebuah bola nasi yang dibungkus dengan nori yang kemudian diisi dengan tempura udang goreng.[2][3] Tenmusu terkadang dimasukkan sebagai makanan dalam kotak.[1]

Tenmusu
Tenmusu

Sejarah sunting

Tenmusu berasal dari wilayah Perfektur Mie di Jepang.[2] Di zaman sekarang, hidangan ini dianggap sebagai hidangan khas Nagoya, yang berlokasi di wilayah Chūbu di Jepang, dan adalah bagian dari hidangan Nagoya.[2][3]

Lihat pula sunting

Referensi sunting

  1. ^ a b Staff, J.; Baba, M.; Okada, Y.; Ishiguro, Y. (2009). Kawaii Bento Boxes: Cute and Convenient Japanese Meals on the Go. Japan Publications Trading Company. hlm. 9. ISBN 978-4-88996-260-4. Diakses tanggal June 16, 2017. 
  2. ^ a b c Inada, S. (2011). Simply Onigiri: fun and creative recipes for Japanese rice balls. Marshall Cavendish International (Asia) Private Limited. hlm. 86. ISBN 978-981-4484-95-4. Diakses tanggal June 16, 2017. 
  3. ^ a b Nipponia. Heibonsha Limited. 2003. hlm. 31. Diakses tanggal June 16, 2017. 

Pranala luar sunting