Sungai Punggawa, Kelumpang Tengah, Kotabaru

desa di Kabupaten Kotabaru, Kalimantan Selatan


Sungai Punggawa adalah salah satu desa di wilayah kecamatan Kelumpang Tengah, Kabupaten Kotabaru, Provinsi Kalimantan Selatan, Indonesia. Mayoritas penduduk di desa ini mata pencaharian sebagai petani atau pekebun dan nelayan. Desa ini merupakan salah satu desa yang berkembang, baik dalam segi infrastruktur pembangunan, pendidikan, dan sebagainya. Dengan dukungan yang memadai, desa yang dalam tahapan berkembang dapat berkembang menjadi desa yang maju dan mandiri. Hal ini akan memberikan manfaat bagi masyarakat desa dan juga bagi pertumbuhan ekonomi nasional.

Sungai Punggawa
Negara Indonesia
ProvinsiKalimantan Selatan
KabupatenKotabaru
KecamatanKelumpang Tengah
Kode pos
72164
Kode Kemendagri63.02.09.2002
Luas16,9 km²
Jumlah penduduk510 jiwa (2011)
Kepadatan30 jiwa/km²