Piala Dunia Kriket 1992

Piala Dunia Kriket 1992 (Benson & Hedges World Cup) adalah turnamen Piala Dunia Kriket kelima yang diadakan mulai 22 Februari hingga 25 Maret 1992 di Australia dan Selandia Baru. Turnamen ini disponsori oleh Benson and Hedges, dan dimenangkan oleh Pakistan yang mengalahkan Inggris pada pertandingan final.

Piala Dunia Benson and Hedges 1992
PenyelenggaraInternational Cricket Council
Format kriketSatu Hari Internasional
Format turnamenSistem kompetisi dan Sistem gugur
Penyelenggara Australia
 Selandia Baru
Juara Pakistan (gelar ke-1)
Peserta9
Pertandingan39
Pemain terbaikSelandia Baru Martin Crowe
Run terbanyakSelandia Baru Martin Crowe (456)
Wicket terbanyakPakistan Wasim Akram (18)
← 1987
1996 →

Yang pertama sunting

Piala Dunia 1992 adalah yang pertama menggunakan kostum pemain berwarna, bola kriket putih, dan latar hitam dengan sejumlah pertandingan dimainkan pada malam hari di bawah lampu sorot.[1]

Piala Dunia 1992 juga adalah yang pertama diadakan di bumi belahan selatan. Dan ini adalah Piala Dunia pertama yang mengikutsertakan Afrika Selatan, yang diizinkan bergabung kembali dalam International Cricket Council sebagai peserta percobaan setelah berakhirnya apartheid.

Format sunting

Format turnamen berubah dari yang sebelumnya, yaitu sistem kompetisi penuh menggantikan penerapan dua grup kualifikasi. Pengundian awal dilakukan dengan delapan negara peserta dan dalam 28 pertandingan kompetisi. Pada akhir 1991, Afrika Selatan mendaftar untuk bergabung kembali dalam Internasional Cricket Council setelah berakhirnya apartheid dan dilakukan pengundian ulang untuk mengikutsertakan mereka. Format akhirnya menjadi 36 pertandingan kompetisi ditambah dua pertandingan semifinal dan pertandingan final.

Tim sunting

Arena pertandingan sunting

Australia sunting

Arena Kota Jumlah pertandingan
Adelaide Oval Adelaide, South Australia 3
Lavington Sports Oval Albury, New South Wales 1
Eastern Oval Ballarat, Victoria 1
Berri Oval Berri, South Australia 1
The Gabba Brisbane, Queensland 3
Manuka Oval Canberra, ACT 1
Bellerive Oval Hobart, Tasmania 2
Ray Mitchell Oval Mackay, Queensland 1
Melbourne Cricket Ground Melbourne, Victoria 5
WACA Ground Perth, Western Australia 3
Sydney Cricket Ground Sydney, New South Wales 4

Selandia Baru sunting

[[File:New Zealand location map.svg





























</noinclude>|200px|Piala Dunia Kriket 1992 di Selandia Baru





























</noinclude>]]Galat Lua: .Galat Lua: .Galat Lua: .Galat Lua: .Galat Lua: .Galat Lua: .Galat Lua: .
[[:File:New Zealand location map.svg





























</noinclude>| ]]
Arena di Selandia Baru
Arena Kota Jumlah pertandingan
Eden Park Auckland, Auckland 4
Lancaster Park Christchurch, Canterbury 2
Carisbrook Dunedin, Otago 1
Trust Bank Park Hamilton, Waikato 2
McLean Park Napier, Hawke's Bay 1
Pukekura Park New Plymouth, Taranaki 1
Basin Reserve Wellington, Wellington 3

Referensi sunting

  1. ^ Williamson, Martin (17-03-2007). "Ruling an impossible target". Cricinfo. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2007-03-25. Diakses tanggal 28-04-2007. 

Pranala luar sunting