Persegi panjang
Persegi panjang (bahasa Inggris: rectangle) adalah bangun datar dua dimensi yang dibentuk oleh dua pasang sisi yang masing-masing sama panjang dan sejajar dengan pasangannya, dan memiliki empat buah sudut yang kesemuanya adalah sudut siku-siku.
Persegi panjang | |
---|---|
[[Image: | |
Elements | - |
Sisi dan titik pojok | 4 |
Simbol Schläfli | { } × { } |
Diagram Coxeter–Dynkin | ![]() ![]() ![]() |
Grup simetri | Dihedral (D2), [2], (*22), order 4 |
Sudut dalam (derajat) | 90° |
Sifat | cembung , isogonal , siklik Opposite sudut dan sisi kongruen |
Persegi panjang merupakan turunan dari segi empat yang mempunyai ciri khusus dua sisi sejajar sama panjang dan keempat sudutnya siku-siku (90°).
Rusuk terpanjang disebut sebagai panjang dan rusuk terpendek disebut sebagai lebar .
Rumus persegi panjang Sunting
Keliling Sunting
Luas Sunting
Panjang diagonal Sunting
Jari-jari Sunting
Sudut interior Sunting
Persegi panjang emas Sunting
Lihat juga Sunting
• Persegi