Daftar Perdana Menteri Etiopia
(Dialihkan dari Perdana Menteri Ethiopia)
Berikut merupakan daftar Perdana Menteri Etiopia. Tanggal yang dicetak miring menunjukkan indikasi kontinuitas pemerintahan de facto.
AfiliasiSunting
- AAPO: Organisasi Rakyat seluruh Amhara
- EPRDF: Front Demokratik Revolusioner Rakyat Etiopia
- OPDO: Organisasi Demokratik Rakyat Oromo Regionalis Omoro
- TPLF: Front Pembebasan Rakyat Tigrayan Regionalis Tigray
- SEPDM: Gerakan Demokratik Rakyat Etiopia Selatan
- EPRP: Partai Revolusioner Rakyat Etiopia, 1974-1991
- EWP: Partai Buruh Etiopia Partai Komunis – satu-satunya partai yang legal 1984-1990, menolak Marxisme-Leninisme pada 7 Maret 1990
- MEISON: Gerakan Sosialis seluruh Etiopia 1976-1991, sosialis, satu-satunya partai yang legal 1976-1978
- WSLF: Front Pembebasan Somalia Barat Regionalis Ogaden, Separatis Somali 1974-1989
- Mil: Militer