Ini adalah halaman pembicaraan untuk diskusi terkait perbaikan pada artikel Islam di Papua. Halaman ini bukanlah sebuah forum untuk diskusi umum tentang subjek artikel. |
|||
| Kebijakan artikel
|
||
Cari sumber: "Islam di Papua" – berita · surat kabar · buku · cendekiawan · HighBeam · JSTOR · gambar bebas · sumber berita bebas · The Wikipedia Library · Referensi WP |
Perampingan isi artikel?Sunting
Halo. Saya ingin tukar pikiran sedikit. Di badan artikel ini, banyak keterangan tentang masuknya Islam di bumi Cendrawasih, namun sayangnya pembahasan yang berpanjang-panjang justru mengenai bagian Provinsi Papua Barat, bukannya bagian Provinsi Papua. Itu sudah ada artikelnya sendiri yaitu Islam di Papua Barat. Apakah kita perlu mempertimbangkan untuk memangkas bagian2 yang tidak relevan, agar artikelnya lebih fokus pada wilayah Papua? Salam, Naval Scene (bicara) 21 November 2013 12.59 (UTC)