Omong Kosong (album Repvblik)
Omong Kosong adalah album musik oleh grup musik Indonesia, Repvblik. Album ini dirilis pada tahun 2018. Lagu utamanya di album ini ialah Omong Kosong dan Cinta Ini Kita Yang Punya. Album ini hanya dijual di seluruh gerai KFC di Indonesia.
Omong Kosong | ||||
---|---|---|---|---|
Album studio karya Repvblik | ||||
Dirilis | 5 Desember 2018 | |||
Genre | ||||
Label | ||||
Repvblik | ||||
|
Daftar laguSunting
- Omong Kosong
- Simpanan Hatimu
- Bangku Cadangan
- Hidup Segan Matipun Tak Mau
- Kenangan Terpendam
- Andaikan
- Cinta Ini Kita Yang Punya
- Cerita Cinta
- Pasti Tajam
- Kacang Lupa Kulit
- Kalah Start