Missi Pyle

pemeran perempuan asal Amerika Serikat

Andrea Kay Pyle (lahir 16 November 1972), dikenal sebagai Missi Pyle, adalah seorang aktris dan penyanyi Amerika Serikat. Dia telah muncul di sejumlah film sukses, termasuk Galaxy Quest (1999), Big Fish (2003), Bringing Down the House (2003), DodgeBall: A True Underdog Story (2004), Charlie and the Chocolate Factory (2005), Harold & Kumar Escape from Guantanamo Bay (2008), The Artist (2011), Gone Girl (2014), Captain Fantastic (2016), dan Ma (2019).

Missi Pyle
LahirAndrea Kay Pyle
16 November 1972 (umur 51)
Houston, Texas, AS
PendidikanUniversity of North Carolina School of the Arts (BFA)
Pekerjaan
  • Aktris
  • penyanyi
Tahun aktif1996–sekarang
Suami/istri
(m. 2000; c. 2005)

(m. 2008; c. 2012)
IMDB: nm0701512 Allocine: 63449 Allmovie: p216018 IBDB: 480957
Twitter: missipyle Musicbrainz: 59874240-d8a7-4771-b5ff-2152c7b1829a Songkick: 6404004 Edit nilai pada Wikidata

Pyle menikah dengan penulis Antonio Sacre dari tahun 2000 hingga 2005.

Pyle menikah dengan naturalis Casey Anderson pada 12 September 2008. Pernikahan bertema country-western dan berlangsung di Montana. Tamu pernikahan termasuk rekan satu band Shawnee Smith dan komedian Steve Agee. Beruang grizzly peliharaan Anderson, Brutus, menjadi pendampingnya dalam upacara tersebut.[1] Pyle dan Anderson muncul di "Grizzly Dogs", episode 22 Oktober 2010 dari Dog Whisperer, di mana mereka meminta bantuan Cesar Millan untuk merehabilitasi anjing mereka. Pyle mengkonfirmasi perpisahan mereka pada 2013.[2]

Referensi

sunting
  1. ^ "Smith & Pyle Blog, "Weddin' on the Prairie!"". Smithandpyle.com. Urban Prairie, LLC. 12 September 2008. Diarsipkan dari versi asli tanggal October 6, 2011. Diakses tanggal September 8, 2010. 
  2. ^ Sokol, Robert (6 August 2013). "Missi Pyle rides life's curves to cabaret act in The City". The San Francisco Examiner. Diarsipkan dari versi asli tanggal 28 December 2013. Diakses tanggal 25 January 2019. 

Pranala luar

sunting