Jo Dong-rim (bahasa Korea: 조동림; lahir 25 Maret 1985), lebih dikenal dengan nama panggungnya Mad Clown (bahasa Korea: 매드클라운), adalah rapper, penulis lagu, dan produser rekaman asal Korea Selatan yang menandatangani kontrak dengan Starship Entertainment.[2][3] Ia debut pada tahun 2008 dengan singel "Luv Sickness."[4] Ia memperoleh popularitas arus utama setelah berkolaborasi dengan mantan anggota Sistar Soyou pada lagu hit tahun 2013 "Stupid in Love."[5]

Mad Clown
Mad Clown in 2015
Mad Clown in 2015
Informasi latar belakang
Lahir25 Maret 1985 (umur 39)
Amerika Serikat[1]
GenreHip hop
Pekerjaan
Tahun aktif2008–present
Label
Artis terkait
Situs webSitus web resmi
Nama Korea
Hangul
조동림
Alih AksaraJo Dong-rim
McCune–ReischauerCho Tongrim

Referensi

sunting
  1. ^ Park, Ji-ryun (2013-09-26). "美출신 매드클라운, 영어못한다?" [American-born Mad Clown Can't Speak English?]. Newsen (dalam bahasa Korea). Diakses tanggal 2018-01-31. 
  2. ^ "매드 클라운(Mad Clown) 소개" [Mad Clown Profile]. Mnet (dalam bahasa Korea). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-02-01. Diakses tanggal 2018-01-31. 
  3. ^ "Mad Clown". Starship Entertainment (dalam bahasa Korea). Diakses tanggal 2018-01-31. 
  4. ^ Lee, Jin-a (2016-05-15). "Rapper Mad Clown ties the knot". The Korea Times (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2018-01-31. 
  5. ^ Jin, Eun-soo (2014-04-07). "Mad Clown seriously hits the charts". Korea JoongAng Daily. Diakses tanggal 2018-01-31.