UNICEF Terbuka 2011

UNICEF Open 2011 adalah turnamen tenis profesional yang dimainkan di permukaan rumput terbuka. Turnamen ini memasuki edisi ke-22 dan merupakan bagian dari seri 250 ATP World Tour dan seri Internasional WTA, yang masing-masing merupakan bagian dari ATP World Tour musim 2011 dan Sony Ericsson WTA Tour musim 2011. Turnamen ini diselenggarakan di Autoton Park, yang terletak di 's-Hertogenbosch, Belanda, pada tanggal 11 Juni hingga 17 Juni.

UNICEF Open 2011
Tanggal11 Juni – 17 Juni
Edisike-22
Juara
Tunggal Putra
Rusia Dmitry Tursunov
Tunggal Putri
Italia Roberta Vinci
Ganda Putra
Italia Daniele Bracciali / Ceko František Čermák
Ganda Putri
Ceko Barbora Záhlavová-Strýcová /
Ceko Klára Zakopalová
← 2010 ·UNICEF Open· 2012 →

Peserta ATP sunting

Unggulan sunting

Asal negara Nama peserta Peringkat* Unggulan
  ESP Nicolás Almagro 15 1
  CYP Marcos Baghdatis 32 2
  BEL Xavier Malisse 40 3
  CRO Ivan Dodig 43 4
  ESP Marcel Granollers 46 5
  FIN Jarkko Nieminen 50 6
  URU Pablo Cuevas 52 7
  FRA Adrian Mannarino 54 8
  • Peringkat adalah berdasarkan daftar tanggal 5 Juni 2011.

Peserta lain sunting

Berikut ini adalah peserta yang mendapatkan fasilitas wildcard untuk berlaga di babak utama:

Berikut ini adalah peserta yang berlaga di babak utama melalui proses kualifikasi:

Peserta WTA sunting

Unggulan sunting

Asal negara Nama peserta Peringkat* Unggulan
  BEL Kim Clijsters 2 1
  RUS Svetlana Kuznetsova 12 2
  BEL Yanina Wickmayer 18 3
  ITA Flavia Pennetta 21 4
  SVK Dominika Cibulková 23 5
  RUS Maria Kirilenko 26 6
  ITA Roberta Vinci 30 7
  CZE Klára Zakopalová 34 8
  • Peringkat adalah berdasarkan daftar tanggal 5 Juni 2011.

Peserta lain sunting

Berikut ini adalah peserta yang mendapatkan fasilitas wildcard untuk berlaga di babak utama:

Berikut ini adalah peserta yang berlaga di babak utama melalui proses kualifikasi:

Juara sunting

Tunggal Putra sunting

  Dmitry Tursunov mengalahkan   Ivan Dodig dengan skor 6–3, 6–2

  • Ini adalah gelar pertama Tursunov tahun ini dan gelar ketujuhnya sepanjang karier.

Tunggal Putri sunting

  Roberta Vinci mengalahkan   Jelena Dokić dengan skor 6–7(7–9), 6–3, 7–5

  • Ini adalah gelar kelima Vinci sepanjang karier, kedua tahun ini, dan pertama di permukaan rumput.

Ganda Putra sunting

  Daniele Bracciali /   František Čermák mengalahkan   Robert Lindstedt /   Horia Tecău dengan skor 6–3, 2–6, [10–8]

Ganda Putri sunting

  Barbora Záhlavová-Strýcová /   Klára Zakopalová mengalahkan   Dominika Cibulková /   Flavia Pennetta dengan skor 1–6, 6–4, [10–7]

Pranala luar sunting