The Lazarus Effect (film 2015)

2015 Film Supernatural Sains-Fiksi Horror Amerika disutradarai oleh David Gelb

The Lazarus Effect adalah sebuah film horor fiksi ilmiah Amerika 2015 yang disutradarai oleh David Gelb dan ditulis oleh Luke Dawson dan Jeremy Slater. Film tersebut dibintangi oleh Mark Duplass, Olivia Wilde, Donald Glover, Evan Peters, dan Sarah Bolger. Film tersebut ditayangkan di bioskop-bioskop pada 27 Februari 2015 oleh Relativity Media.

The Lazarus Effect
Bagian kanan dari wajah wanita dengan bola mata berwarna hitam secara keseluruhan. Kata "The Lazarus Effect" berada di kanan bawah dengan warna putih, 5 nama anggota pemeran berada diatas judul, dan judul tagar "Evil Will Rise" berada di tengah bawah.
Poster rilis teatrikal
SutradaraDavid Gelb
Produser
  • Jason Blum
  • Luke Dawson
  • Matt Kaplan
  • Jimmy Miller
  • Cody Zwieg
Ditulis oleh
  • Luke Dawson
  • Jeremy Slater
Pemeran
Penata musikSarah Schachner
SinematograferMichael Fimognari
PenyuntingMichael N. Knue
Perusahaan
produksi
DistributorRelativity Media
Tanggal rilis
  • 27 Februari 2015 (2015-02-27)
Durasi83 menit[1]
NegaraAmerika Serikat
BahasaInggris
Anggaran$3.3 juta[2]
Pendapatan
kotor
$26.7 juta[3]

Alur sunting

Peneliti pengobatan Frank (Mark Duplass) dan pasangannya, Zoe (Olivia Wilde), mengembangkan sebuah serum, dengan kode yang dinamai "Lazarus".

Pemeran sunting

Perilisan sunting

Pada 17 Desember 2013, media mengumumkan bahwa film tersebut (yang kemudian diberi judul Lazarus) akan dirilis pada 30 Januari 2015, dengan Lionsgate yang mendistribusikan film tersebut.[4] Pada 4 November 2014, Relativity Media mengakuisisi film tersebut dari Lionsgate dan merencanakan perilisan film tersebut pada 20 Februari 2015.[5] Pada Desember 2014, media kemudian mengumumkan bahwa film tersebut diubah judulnya menjadi The Lazarus Effect, dan dirilis seminggu kemudian dari rencana sebelumnya yakni pada 27 Februari 2015.[6]

Pemasaran sunting

Yang pertama film tersebut tetap dirilis pada 5 Januari 2015, bersama dengan poster teatrikalnya.[7]

Referensi sunting

  1. ^ "AMC Theatres: The Lazarus Effect". amctheatres.com. Diakses tanggal 25 Februari 2015. 
  2. ^ Todd Cunningham. "'Lazarus Effect' to Test Jason Blum Effect of Turning Low-Budget Thrillers Into Box-Office Hits". Thewrap.com. Diakses tanggal 2015-02-28. 
  3. ^ "The Lazarus Effect (2015)". Box Office Mojo. 2015-02-03. Diakses tanggal 2015-04-09. 
  4. ^ "Lionsgate Dates Olivia Wilde's 'Lazarus' for 2015 Super Bowl Weekend". Variety. Diakses tanggal 7 November 2014. 
  5. ^ "Blumhouse's 'Lazarus' Gets February Release Date With Relativity Buy - Deadline". Deadline. Diakses tanggal 7 November 2014. 
  6. ^ "David Gelb's Lazarus with Olivia Wilde, Mark Duplass & Evan Peters Retitled 'The Lazarus Effect', Release Date Pushed to February 27th". Final Reel. Diakses tanggal 12 Desember 2014. 
  7. ^ Kenji Lloyd (5 Januari 2015). "First Poster & First Look at Olivia Wilde in The Lazarus Effect, Jason Blum Hopeful for a Sequel". finalreel.co.uk. Diakses tanggal 5 Januari 2015. 

Pranala luar sunting