Selada Caesar adalah hidangan dari selada dan roti panggang dipotong kecil, dan ditambahkan keju parmesan, jus lemon, minyak zaitun, telur, saus worcestershire, bawang putih, dan lada hitam.[1] Berbeda dengan kepercayaan banyak orang, penamaan selada ini tidak ada hubungannya dengan Julius Caesar.

Selada Caesar
Selada Caesar
SajianHidangan pembuka, Hidangan lengkap
Tempat asalMeksiko
DaerahTijuana, Baja California
Dibuat olehCaesar Cardini
Suhu penyajianSejuk atau suhu ruangan
Bahan utamaSelada cos, crouton, keju parmesan, sari buah lemon, minyak zaitun, telur, kecap inggris, lada hitam
VariasiMultiple
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini
Selada Caesar sederhana

History sunting

Selada ini diciptakan oleh Caesar Cardini, seorang pemilik restoran imigran Italia yang membuka restoran di Meksiko dan Amerika Seikat.[2] Cardini tinggal di San Diego tapi bekerja di Tijuana untuk menghindari larangan Amerika Serikat..[3] Anaknya, Rosa (1928–2003), mengingat pertama kali ayahnya menemukan selada ini saat kemerdekaan Amerika Serikat 7 Juli 1924 yang membuat bahan-bahan di dapur habis. Cardini berusaha membuat apapun yang ia bisa, lalu menciptakan selada ini."[4] Beberapa karyawan Cardini mengaku sebagai penemu resepnya.[5][6]

Julia Child menyatakan ia memakan selada Caesar di restoran milik Cardini saat ia masih kecil pada tahun 1920an.[7] Pada tahun 1946, wartawan Dorothy Kilgallen menulis selada Caesar yang memasukkan anchovies, berbeda dengan resep Cardini:

Fenomena makanan yang luar biasa di Hollywood, Selada Caesar, akan diperkenalkan kepada penduduk New York melalui Rumah Steak Gilmore's. Ini adalah resep yang rumit dan membutuhkan waktu lama untuk menyiapkan, dan juga mengandung banyak (zowie!) bawang putih, telur matang atau setengah matang, potongan roti, selada, anchovie, parmeasan cheese (sic), minyak zaitun, cuka, dan beberapa lada hitam.[8]

 
Hotel Caesar's on Avenida Revolución, Tijuana, c. 2000

Referensi sunting

  1. ^ Burke, David; Choate, Judith (2009). "Caesar Salad". David Burke's New American Classics. Knopf Doubleday Publishing Group. hlm. 67. ISBN 9780307519436. Diakses tanggal July 12, 2016. 
  2. ^ "Cesar Cardini, Creator of Salad, Dies at 60". Los Angeles Times. November 5, 1956. Caesar Cardini, 60, credited with the invention of the Caesar salad, died [...] 
  3. ^ "Rosa Cardini". The Telegraph. September 21, 2003. Diakses tanggal 2012-02-10. Rosa Cardini, who has died in California aged 75, turned the salad dressing created by her father, Caesar, into a staple of modern dining and a million-dollar business. Although the origin of the Caesar Salad is a topic hotly debated by epicures, the generally accepted version is that it was first popularised in the United States in the late 1920s by an Italian immigrant, born Cesare Cardini. He and his brother Alessandro moved to San Diego from Milan after the Great War and then decided to open a restaurant just across the border in Tijuana, Mexico, to attract Americans frustrated by Prohibition. 
  4. ^ 1987 interview with Rosa Cardini, for Mailpac Magazine, LA.
  5. ^ In "Hail Caesar", D. Grant quotes Aviator's salad and more (2007)
  6. ^ 1998 notes on claims:
    "Paul Maggiora, a partner of the Cardini's, claimed to have tossed the first Caesar's salad in 1927 for American airmen from San Diego and called it "Aviator's Salad. Caesar's brother Alex had claimed to have developed the salad (he too allegedly called it "aviator's salad"). Livio Santini claimed he made the salad from a recipe of his mother, in the kitchen of Caesar's restaurant when he was 18 years old, in 1925, and that Caesar took the recipe from him.
  7. ^ Julia Child; Paul Child (1975). From Julia Child's Kitchen. Alfred A. Knopf. ISBN 978-0394480718. 
  8. ^ Dorothy Kilgallen, The Voice of Broadway, News-Herald, Franklin, Penn. (Aug. 2, 1946).

Bibliografi sunting

Bacaan lanjutan sunting

Pranala luar sunting