Partai Keadilan (India)

partai politik

Partai Keadilan, yang bernama resmi Federasi Liberal India Selatan, adalah sebuah partai politik di Kepresidenan Madras, India Britania. Partai tersebut didirikan pada 1916 oleh T. M. Nair dan P. Theagaraya Chetty sebagai sebuah hasil dari serangkaian konferensi dan pertemuan non-Brahmin di kepresidenan tersebut.

Partai Keadilan
PresidenTheagaroya Chetty
Raja dari Panagal
B. Munuswamy Naidu
Raja dari Bobbili
E. V. Ramasamy
P. T. Rajan
PendiriT. M. Nair
Theagaroya Chetty
C. Natesa Mudaliar
Dibentuk1916
Dibubarkan27 Agustus 1944
Didahului olehAsosiasi Dravida Madras
Diteruskan olehDravidar Kazhagam
Kantor pusatMadras
Surat kabarJustice
Dravidian
Andhra Prakasika
IdeologiSosialisme
Anti-Brahminism

Referensi sunting

Bacaan tambahan sunting