Mosaikisme adalah simtoma pada makhluk hidup yang memiliki dua atau lebih populasi sel yang berasal dari fenotipe genetik yang berbeda. Pada mosaikisme, beberapa populasi sel tersebut berasal dari zigot tunggal.[1]

Rujukan sunting

  1. ^ (Inggris) "Mosaicism and Chimerism". Colorado State University; R. A. Bowen. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2010-06-24. Diakses tanggal 2010-08-07.