Metode bunuh diri adalah tindak apapun yang dilakukan saat seseorang melakukan bunuh diri atau mengakhiri hidup mereka. Orang yang berniat bunuh diri dan masih hidup dapat mengalami luka berat, seperti patah tulang atau cedera otak.[1] Cedera tersebut dapat memiliki dampak jangka panjang pada kesehatan mereka.[1]

Sokrates dengan secangkir racun.

Beberapa cara untuk mencegah bunuh diri meliputi pembatasan kepemilikan senjata bagi orang yang berresiko, kebijakan terkait penyalahgunaan alkohol, dan pengobatan penyakit mental.[2]

Gantung diri sunting

Lompat diri sunting

Referensi sunting

  1. ^ a b "Preventing Suicide |Violence Prevention|Injury Center|CDC". www.cdc.gov (dalam bahasa Inggris). 11 September 2019. Diakses tanggal 2 October 2019. 
  2. ^ "Suicide". www.who.int (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 1 October 2019. 

Bacaan tambahan sunting

Pranala luar sunting