Livio Odescalchi (10 Maret 1652 – 8 September 1713), Adipati Bracciano, Ceri dan Syrmia, merupakan seorang bangsawan Italia dari keluarga Odescalchi.[1]

Livio Odescalchi
Odescalchi dilukis oleh Jacob Ferdinand Voet 1676-1677.
Lahir(1652-03-10)10 Maret 1652
Meninggal8 September 1713(1713-09-08) (umur 61)
Orang tuaCarlos Odescalchi
Beatrice Cusani

Livio Odescalchi lahir di Roma pada 1655, sebagai putra dari Carlo Odescalchi (1607-1673) dan Beatrice Cusani.

Makam Paus Innosensius XI, didesain oleh Carlo Maratta, diukir oleh Pierre-Étienne Monnot.

Referensi sunting

  1. ^ "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-02-22. Diakses tanggal 2014-06-10.