Gamma Aquarii

bintang yang terletak di rasi bintang Akuarius


Gamma Aquarii (γ Aqr / γ Aquarii) adalah salah satu bintang pada rasi Aquarius. Bintang ini memiliki magnitudo 3.86 dan berjarak 158 tahun cahaya dari Bumi

γ Aquarii

γ Aquarii
Data pengamatan
Epos J2000      Ekuinoks J2000
Rasi bintang Aquarius
Asensio rekta 22h 21m 39.3754s
Deklinasi -01° 23′ 14.393″
Magnitudo tampak (V) 3.847
Ciri-ciri
Kelas spektrum A0V
Indeks warna U−B -0.12
Indeks warna B−V -0.05
Astrometri
Kecepatan radial (Rv)-15 km/s
Gerak diri (μ) RA: 129.24 mdb/thn
Dek.: 8.90 mdb/thn
Paralaks (π)20,67±1,71 mdb
Jarak160 ± 10 tc
(48 ± 4 pc)
Magnitudo mutlak (MV)3.815
Detail
Massa3,1 M
Radius2,1 R
Luminositas40 L
Suhu7,500–10,000 K
Metalisitas?
Rotasi0,0051135863788 Year
Usiatahun
Orbit bintang ganda visual
Bintang sekunder γ Aquarii B
Periode (P) tahun
Sumbu semi-mayor (a) 36.5"
Eksentrisitas (e)
Inklinasi (i) 146°
Bujur node (Ω) °
Epoch periastron (T)
Penamaan lain
Sadalachbia, Sadachbia,
48 Aquarii, Wo 9779,
HR 8518, HD 212061,
BD-02°5741, FK5 842,
HIP 110395, SAO 146044,
GC 31257, ADS 15864,
CCDM 22217-0123.
Referensi basis data
SIMBADdata
Referensi basis data
SIMBADdata

Etimologi sunting

Nama tradisional dari bintang ini adalah Sadachbia, berasal dari bahasa Arab سعد الأخبية sa‘d al-’axbiyah "keberuntungan sebuah rumah / tenda".

Nama lain dari para astronom terdahulu adalah:

Nama lain Asal bahasa Arti
Awwal al Achbiya / Prima Tabelnaculorum Arab / Latin bintang pertama keberuntungan sebuah tenda / rumah[1]
Quae in cubito dextro (Almagest) Latin yang berada di tumit kanan (sang pembawa air)[2]
墳墓二 / Fun Moèr China bintang kedua pada rasi Makam[3]

Selain rasi Aquarius, bintang ini juga merupakan anggota dari berbagai rasi atau asterisma berikut:

Nama rasi / asterisma Asal Arti Anggota lainnya
Al Sa'd al Ahbiyah Arab keberuntungan dari sebuah rumah / tenda / persembunyian α Aqr, ζ Aqr, η Aqr, π Aqr[4]
Y huruf Y ζ Aqr, η Aqr, π Aqr[5]
墳墓 / Fun Mo China Makam ζ Aqr, η Aqr, π Aqr
Shatabhisha (शतभिषा) (agama) Hindu penyembuh λ Aqr[5]

Lokasi sunting

 
Constellation of Aquarius

Referensi sunting

  1. ^ "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-03-03. Diakses tanggal 2010-08-05. 
  2. ^ "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-01-07. Diakses tanggal 2010-08-11. 
  3. ^ salah satu rasi bintang menurut bangsa Cina
  4. ^ "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-02-26. Diakses tanggal 2009-07-14. 
  5. ^ a b "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-07-28. Diakses tanggal 2009-08-05.