Cast a Giant Shadow

Cast a Giant Shadow adalah sebuah film laga berbiaya besar tahun 1966[2] berdasarkan pada kisah hidup Kolonel Mickey Marcus, dan menampilkan Kirk Douglas, Senta Berger, Yul Brynner, John Wayne, Frank Sinatra dan Angie Dickinson.[3] Melville Shavelson mengadaptasi, memproduksi dan menyutradarai film tersebut.[4] Film tersebut adalah catatan fiksionalisasi dari pengalaman perwira militer Yahudi-Amerika di kehidupan nyata, Kolonel David "Mickey" Marcus, yang mengkomandani unit-unit Pasukan Pertahanan Israel pada Perang Arab-Israel 1948.

Cast a Giant Shadow
SutradaraMelville Shavelson
ProduserMelville Shavelson
Ditulis olehTed Berkman (buku)
Melville Shavelson (skenario)
PemeranKirk Douglas
Senta Berger
Stathis Giallelis
James Donald
Yul Brynner
Frank Sinatra
John Wayne
Angie Dickinson
Chaim Topol
Michael Hordern
Penata musikElmer Bernstein
SinematograferAldo Tonti
PenyuntingBert Bates
Gene Ruggiero
Perusahaan
produksi
DistributorUnited Artists
Tanggal rilis
30 Maret 1966
Durasi146 menit
NegaraAmerika Serikat
BahasaInggris
Pendapatan
kotor
$3.5 juta (perkiraan rental AS/ Kanada)[1]

Referensi sunting

  1. ^ "Big Rental Pictures of 1966", Variety, 4 January 1967 p 8
  2. ^ Crowther, Bosley (2009). "Cast A Giant Shadow - Trailer - Cast - Showtimes". Movies & TV Dept. The New York Times. Baseline & All Movie Guide. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2009-02-15. Diakses tanggal September 26. 
  3. ^ "Cast a Giant Shadow (1966) Overview". TMC: Turner Classic Movies. September 2008. Diakses tanggal September 26. 
  4. ^ "Cast a Giant Shadow (1966) movie review". The New York Times. March 31, 1966. 

Bacaan tambahan sunting

Pranala luar sunting