Sinta: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
M. Adiputra (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
k Berkas Lord_Ram.jpg dibuang karena dihapus dari Commons oleh Polarlys
Baris 21:
 
==Legenda==
 
[[Berkas:Lord Ram.jpg|left|200px|thumb|Sita (kanan) dan [[Laksmana]] (kiri) berdiri di samping [[Rama]] (tengah), sementara [[Hanoman]] berlutut di bawah.]]
Ramayana menceritakan bahwa Sita dipungut oleh seorang raja bernama [[Janaka]] dari [[Mithila]], pada saat beliau membajak suatu areal untuk melaksanakan ''[[yadnya]]''. Janaka dan permaisurinya yang bernama Sunayana merawat bayi tersebut sebagai titipan ibu [[Pertiwi]], Dewi bumi dan kesuburan. Setelah usia Sita menginjak dewasa, Janaka mengadakan sebuah [[sayembara]] untuk menemukan pasangan yang tepat bagi Sita. Pangeran [[Rama]] dari [[Ayodhya]] berhasil memenangkan sayembara tersebut, maka Sita menikah dengannya atas restu dari orangtua kedua mempelai.