Struktur sistem berkas NTFS: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Borgx (bicara | kontrib)
k kat
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 9:
|-
| 0
| <code>$MFT</code>
| MFT adalah singkatan dari ''Master File Table'', yang berisi catatan setiap berkas yang terletak dalam volume NTFS berikut atribut yang dikandungnya. MFT merupakan jantung dari NTFS.
|-
| 1
| <code>$MFTMIRR</code>
| Salinan dari berkas $MFT yang utama (lihat di atas), yang dapat digunakan untuk tujuan pemulihan sistem (''system recovery'') dan juga pemulihan hard disk. Isi berkas ini adalah beberapa baris awal yang dimiliki oleh berkas $MFT yang asli.
|-
| 2
| <code>$LOGFILE</code>
| Berisi tabel catatan transaksi yang dapat digunakan untuk tujuan pemulihan sistem.
|-
| 3
| <code>$VOLUME</code>
| Berisi informasi tentang volume yang bersangkutan, seperti nomor serial volume tersebut, versi NTFS yang digunakan dan lain-lain.
|-
| 4
| <code>$ATTRDEF</code>
| Definisi atribut setiap berkas.
|-
| 5
| <code>$</code>
| $
| Direktori akar (root directory) yang dimiliki oleh sebuah volume. Beberapa literatur menulis root dengan tanda titik (.).
|-
| 6
| <code>$BITMAP</code>
| Berisi peta bit (''bitmap'') yang terdapat dalam sebuah volume, sehingga dapat diketahui sektor mana saja yang telah terpakai atau belum terpakai.
|-
| 7
| <code>$BOOT</code>
| Berisi kode ''boot-strapping'' untuk sebuah volume, jika volume tersebut memiliki kemampuan untuk melakukan proses booting.
|-
| 8
| <code>$BADCLUS</code>
| Berisi tabel yang merujuk pada lokasi unit alokasi yang dianggap rusak (''bad cluster'') pada sebuah volume NTFS.
|-
| 9
| <code>$SECURE</code>
| Berisi tabel sistem keamanan untuk berkas-berkas yang ada dalam setiap volume.
|-
| 10
| <code>$UPCASE</code>
| Memetakan berkas yang memiliki nama berkas dengan huruf kecil dengan huruf besar. Seperti my-file.doc dipetakan dengan MY-FILE.DOC.
|-
| 11
| <code>$EXTEND</code>
| Digunakan untuk beberapa fitur opsional yang dapat memperluas kemampuan NTFS, seperti kuota untuk pengguna, enkripsi dan tanda pengenal objek (object identifier), dan lain-lain.
|-
| 12
| <code>Reserved</code>
| Direservasikan untuk digunakan pada versi NTFS masa yang akan datang.
|-
| 13
| <code>Reserved</code>
| Direservasikan untuk digunakan pada versi NTFS masa yang akan datang.
|-
| 14
| <code>Reserved</code>
| Direservasikan untuk digunakan pada versi NTFS masa yang akan datang.
|-
| 15
| <code>Reserved</code>
| Direservasikan untuk digunakan pada versi NTFS masa yang akan datang.
|-
| 16 hingga akhir
| [Berkas dalam ''hard disk'']
| Digunakan untuk menyimpan semua berkas milik pengguna.
|-