Dunkleosteus: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 30:
 
== Gaya hidup ==
''Dunkleosteus'' digambarkan sebagai predator brutal yang menyerang hampir apa saja yang lebih kecil dari tubuhnya. Ikan ini melaju tidak terlalu cepat karena berat-namun kuat. Ia dapat membuka rahangnya dengan menariknya ke belakang, mengakibatkan daya hisap kuat yang menarik objek di depannya, lalu memotong tubuh mangsa menjadi dua dengan bilah tulang di mulutnya. Dunkleosteus juga diketahui tidak selalu mencerna makanannya dengan sempurna, mereka kadang memuntahkan [[bolus]], sisa-sisa makanan yang sudah masuk ke [[lambung]] dan mencari mangsa baru.
Banyak ahli juga berpendapat bahwa Placoderm seperti ''Dunkleosteus'' adalah salah satu ikan pertama yang benar-benar melakukan perkawinan, sama seperti hiu.
 
== Pranala luar ==