Penawangan, Grobogan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot: Penggantian teks otomatis (- diantara + di antara )
kelurahan
Baris 12:
'''Penawangan''' adalah sebuah [[kecamatan]] di [[Kabupaten Grobogan]], [[Provinsi]] [[Jawa Tengah]], [[Indonesia]]. Kecamatan Penawangan terbentuk bersama-sama dengan terbentuknya Kabupaten Grobogan yaitu berdasarkan UU No. 13 Tahun 1950 tentang Pembentukan Daerah-daerah Kabupaten di lingkungan Provinsi Jawa Tengah. Dilihat dari Peta Kabupaten Grobogan, Kecamatan Penawangan merupakan daerah yang datar dan terletak di antara 6 Kecamatan lainnya, yaitu [[Purwodadi, Grobogan|Purwodadi]], [[Brati, Grobogan|Brati]], [[Klambu, Grobogan|Klambu]], [[Godong, Grobogan|Godong]], [[Karangrayung, Grobogan|Karangrayung]], dan [[Toroh, Grobogan|Toroh]].
 
Penawangan merupakan daerah [[pertanian]] yang subur. Adapun potensi di wilayah Kecamatan Penawangan, seperti kecamatan lain di Kabupaten Grobogan meliputi tanaman [[pertanian]] [[padi]], [[jagung]], [[palawija]], serta [[melon]] dan [[semangka]]. Khusus komoditi semangka KOTAK, merupakan andalan dari daerah ini, dan sudah terkenal sampai ke [[Jawa Barat]] diantaranya [[Cirebon]], [[Majalengka]] dan [[Jakarta]].
 
== Desa/kelurahan ==
Baris 48:
=== Industri ===
Industri yang berkembang masih didominasi industri rumah tangga yang mencapai 263 unit. industri kecil mencapai 13 unit. Untuk industri besar dan sedang belum berkembang di kecamatan ini.
Informasi Admin sulisbLacksweet
 
== Infrastruktur ==
Untuk kondisi jalan kabupaten di wilayah Kecamatan ini, kondisi baik dan sedang sebesar 36,94% (22,353 Km), sedangkan kondisi rusak dan rusak berat mencapai 63,06% (38,157 Km).