Penerbit Erlangga: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Awekos (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler
Awekos (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler
Baris 14:
homepage = [http://www.erlangga.co.id/ www.erlangga.co.id] |
}}
'''Penerbit Erlangga''' merupakan sebuah [[perusahaan]] yang bergerak di bidang [[penerbitan]] dan [[percetakan]]. Perusahaan ini resmi didaftarkan pada tahun [[1952]] dan bermarkas di [[Ciracas]], [[Jakarta Timur]]. Awalnya perusahaan ini lebih befokus pada penerbitan buku-buku [[pendidikan]], termasuk di dalamnya buku pelajaran dan referensi pengajar, namun kini lebih luas lagi mencakup bacaan umum dan populer seperti novel dan buku referensi. Saat ini penerbit Erlangga dipimpin oleh [[Gunawan Hutauruk]], generasi ketiga dari pendirinya, Marulam Hutauruk. Nama Erlangga diambil dari nama tokoh sejarah [[Airlangga]], yang berarti ''air yang melompat''.
 
Perusahaan ini memiliki empat [[imprint]] yaitu Esis, Esensi, Emir, dan Erlangga for Kids. Sementara, anak perusahaan yang mendukung kinerja penerbit di antaranya, GAP Print, Eureka Book House, Erlass Institute, dan Eureka Logistics.<ref>[http://www.erlangga.co.id/tentang-kami.html| Situs Resmi Erlangga: Tentang Kami]</ref>